VISI dan MISI DESA PRAGU
VISI
Terwujudnya masyarakat yang aman, sejahtera, beriman dan bertaqwa
MISI
Misi dan Program Desa Pragu
1. Meningkatkan taraf hidup masyarakat melalui bidang sarana prasarana dan pengembangan sektor pertanian.
2. Menciptakan pelayanan masyarakat yang adil bagi semua masyarakat.
3. Mengaktifkan kembali peran Linmas dan RT/RW untuk keamanan desa.
4. Meningkatkan kegiatan Posyandu dan kebersihan lingkungan.
5. Mengembangkan pendidikan dan kegiatan keagamaan di masyarakat.